Ridwan Kamil: Gedung Pakuan Terbuka Untuk Siapapun
BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengutarakan, bahwa rumah dinasnya di Gedung Negara Pakuan, Kota Bandung, terbuka untuk siapa pun. Karena sebagai gubernur, dirinya ingin melindungi semua warga Jawa Barat.