Logo layanan Peminjaman Creative Center Kota Cirebon, Kota Bogor, dan Kabupaten Purwakarta

Peminjaman Creative Center Kota Cirebon, Kota Bogor, dan Kabupaten Purwakarta

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat
Terakhir diupdate 23 Januari 2025 Sarana dan Prasarana

Layanan peminjaman tempat yang dapat digunakan sebagai lokasi penyelenggaraan kegiatan terkait ekonomi kreatif

Layanan tersedia secara offline

Media dan Informasi

Kontak Hotline

081122237209

Hubungi Sekarang

Jam Operasional (Kamis, 13 Maret 2025)

Tutup - Buka
Pukul 08:00

Senin

08:00 - 16:00

Selasa

08:00 - 16:00

Rabu

08:00 - 16:00

Kamis

08:00 - 16:00

Jumat

08:00 - 16:00

Sabtu

08:00 - 16:00

Minggu

08:00 - 16:00

Tarif Layanan

Gratis

Alamat Website Resmi Layanan

https://disparbud.jabarprov.go.id/

Alamat

Kesenden, Kec. Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat

Telepon

081517387015

  • Alamat

    Jl. Ir. H. Juanda, No. 4, RT. 03 / RW. 01, Kel. Pabaton, Kec. Bogor Tengah, Kota Bogor

    Telepon

    081517387015

  • Alamat

    Jl. K.K. Singawinata No. 87, Nagri Kidul, Kec. Purwakarta, Kab. Purwakarta

    Telepon

    081517387015

Manfaat Layanan untuk Masyarakat

  • 1730686305-WhatsApp-Image-2022-11-27-at-3.13.02-PM-1024x682.jpeg

    Sebagai sarana dalam pengembangan dan pemberdayaan ekonomi kreatif Jawa Barat

  • 1730686366-photo_2024-10-06_09-26-37-1024x576.jpg

    Sebagai pusat inovasi dan kekayaan intelektual

  • 1730686322-photo_2022-11-24_13-20-44-2.jpg

    Sebagai pusat pendidikan dan pelatihan

  • 1730686329-KaTa-Kreatif-Bogor-4-min-1536x1024.jpg

    Sebagai pusat promosi dan pemasaran

  • 1730686335-photo_2024-10-06_09-26-36-2.jpg

    Sebagai pusat pengembangan industri perangkat lunak dan konten

  • 1730686351-WhatsApp-Image-2022-07-13-at-12.10.50-PM.jpeg

    Sebagai pusat inkubasi bisnis

Fasilitas yang Tersedia

  • Ruang Serbaguna

  • Ruang Workshop

  • Ruang Outdoor

  • Toilet

  • Ruang Audio

Syarat dan Ketentuan Layanan

Gambar Syarat dan Ketentuan
  • Surat Permohonan Izin Peminjaman Tempat (Meliputi Jenis dan Waktu Kegiatan)

  • Proposal Kegiatan

Alur atau Prosedur Penggunaan Layanan

  • Pemohon mengakses link melalui http://bit.ly/pedomanpenggunaancc

  • Pemohon mengisi form peminjaman secara lengkap dan benar melalui https://bit.ly/pinjamruangccjabar

  • Pengelola melakukan kurasi usulan kegiatan

  • Pengumuman hasil kurasi dan status permohonan dapat di cek di informasi penjadwalan pada link https://bit.ly/informasiruangccjabar . Apabila status ditolak, silakan kontak +62 815-1738-7015

  • Pemohon terkurasi akan dikontak oleh pengelola untuk koordinasi teknis dengan PJ Lapangan

  • Pengelola menyampaikan pemberitahuan/tembusan ke Dinas yang membidangi Ekonomi Kreatif di Kabupaten/Kota

  • Pemohon berkoordinasi dengan PJ Lapangan terkait kebutuhan ruangan

  • Pemohon wajib menyimpan KTP/Identitas resmi lainnya kepada PJ Lapangan selama kegiatan berlangsung

  • Selesai acara berlangsung pemohon wajib mengisi form pelaksanaan kegiatan pada link berikut https://bit.ly/laporanpelaksanaankegiatancc